GET TO KNOW THE GARUDA OPERATING SYSTEM || Bestpath-Network

 GARUDA OS




OPERATING SYSTEM GARUDA
Garuda OS adalah sistem operasi berbasis Archlinux yang dikembangkan oleh anak bangsa Indonesia yah Negara kita ini :) 

Garuda OS yaitu Distro LInux berbasis PCLinuxOS Fullmonty Edition buatan pengembang Indonesia yang mendukung penggunaan dokumen format SNI (Standar Nasional Indonesia), lepas sama sekali dari bahaya dari gangguan virus  komputer, stabilitasnya tinggi, ditemani dukungan bahasa Indonesia dan dilengkapi dengan program-program dari berbagai jenis kategori. Bisa diperoleh secara lepas sama sekali tanpa harus mengeluarkan biaya untuk pembelian lisensi.

Garuda linux adalah distro Linux yang berbasis pada sistem operasi Arch Linux. GAruda Linux tersedia dalam berbagai lingkunagn dekstop Linux yang popuker, termasuk versi modifikasi dari lingkungan dekstop KDE Plasma 5. Ini fitur model pembaruan rilis bergulir menggunakan Pacman sebagai manajer paketnya.

Sistem operasi Garuda memang sudah layak untuk dijadikan sebagai OS pada komputer karena sudah memenuhi standar. Meskipun sistem operasi Garuda os dikembangkan di Indonesia, namun sepertinya sangat terlihat jelas bahwa sistem operasi ini merupakan rombakan atau modifikasi dari Linux, hal tersebut tidak terlalu menjadi masalah, dan sistem operasi Garuda tetap dianggap sebagai karya anak bangsa Indonesia.

Salah satu hal yang menarik lagi bahwa, sistem operasi Garuda ternyata disediakan secara gratis, Anda tidak perlu membeli original karena software ini berlisensi Open Source, lagipula jika sistem operasi ini disediakan berbayar, pastinya akan lebih banyak yang  menggunakan versi bajakan, seperti windows yang merupakan sistem operasi close source dan berbayar tapi banyak yang menggunakan windows bajakan alias windows crack.

Berikut adalah beberapa aplikasi yang ada pada Garuda OS :

Perkantoran :
  • Libre office 3.3 - disertai kumpulan ribuan clipart, kompatibel dengan MS Office dan mendukung format dokumen SNI
  • Scribus - dekstop publihing (Pengganti Adobe InDesign, Page Marker)
  • Dia - diagram / flowchart (pengganti MS visio)
  • Planner -  manajemen proyek 
  • GnuCash, KMyMoney - Program keuangan
  • Kontact- Personal Information Manager / PIM
Internet : 
  • Mozilla firefox 
  • Mozilla Thunderbird
  • Filezilla
  • kTorrent
  • Dropbox
  • Choqok, Qwit, Twitux, Pino
  • Google Earth
  • Skype 
  • Gyachi, Pidgin
  • XChat
Multimedia :
  • GIMP - editor gambar bitmap (Pengganti photoshop )
  • Inkscape - editor gambar vektor (Pengganti CorelDraw)
  • Blender - Animasi 3D
  • Synfig -  Animasi 2D
Dan masih banyak lain-lainnya, di dalam OS Garuda ini fitur dan performa seta grapichs yang diberikan sangatlah cantik itu memuaskan. Di Garuda OS ini kita selain belajar, coding kita juga bisa main game loh xixiixxi, nah ada salah satu fitur untuk game yaitu Garuda Gamers dan kelebihannya lagi tools ini sudah asli berada di Garuda OS ini jadi kita tidak perlu menginstalnya lagi. 

Cukup sekian penjelasan beserta kesan pertama kali menggunakan Garuda OS buatan anak-anak bangsa kita yaitu Indonesia, untuk penginstalan bisa langsung ke link bawah ini  yah :)

LINK INSTALL GARUDA LINUX

CARA INSTALASI OS GARUDA LINUX

Sekian dan Terima kasih :) 

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama